Wisata
di Pulau Derawan
Pulau derawan letaknya
tepat di kepulauan derawan, kecamatan derawan, kabupaten berau tentunya
provinsi Kalimantan Timur. Untuk luasannya derawan cukup luas dengan topografi
datar sehingga jangan khawatir dengan perjalanan atau daerahnya nyaman atau
tidak.
Karena utamanya pulau
Derawan di kelilingi lautan maka tentu
saja wisata andalan adalah pesona bawah laut yang sangat indah. Pesona bawah
laut yang tidak mudah didapatkan dan tidak sering dijangkau oleh banyak orang
menjadikan pemadangan pulau Derawan
masih bersih.
Pantai
Derawan
Setiap orang yang
berkunjung kesini juga melihat dari sisi lokasi yang cukup strategis bila
ditempuh dari bandara berau. Hanya ditempuh beberapa jam dari tempat pendaratan
udara bila ke derawan menggunakan jalur udara. Wisatawan yang berkunjung
umumnya menikmati sajian alam yang cukup eksotis dari berbagai sudut
pemandangan alam yang ada pulau ini.
Pantainya memiliki hamparan pasir putih
dengan barisan pohon kelapa di pesisir pantainya. Tentu saja hal ini memanjakan
para wisatawan yang ingin bersantai di pantai atau pulau dengan pemandangan
yang indah. Sejauh mata memandang hanya ada laut dan juga air biru.
Hutan
Mangrove
Pulau ini memiliki hutan
mangrove atau hutan bakau yang saat ini mendapat perhatian dari pemerintah
setempat. Pihak pejabat setempat sedang gencar melakukan promosi tempat wisata
ini ke wilayah public untuk menambah daya tarik wisatawan mancanegara agar
sering berkunjung ke lokasi alam yang satu ini.
Biota
Laut
Terumbu karang yang
terdapat di pulau Derawn memiliki tutupan rata-rata dengan karang karang keras
sebesar 17,41% dan tutupan karang hidup sebesar 27,78%. Jumlah spesies yang
hidup di perairan Pulau Derawan sekitar 460 sampai 470 spesies dan menjadi kekayaan
biodiversitas urutan kedua setelah Raja Ampat.
FORM PENILAIAN BLOG
FORM PENILAIAN BLOG
Categories:
All Post